Freelancer Untold Story

Freelancer Untold Story

Terkecuali kamu bener-bener YAKIN mau jadi Freelancer (khusus Programmer dan sejenis) secara PERMANEN, silahkan lakukan. Tapi kalau saya boleh saran, sebaiknya pikir dulu, bikin target/goal. Jika tidak, banyak sekali kendala yang akan kamu lalui dikemudian hari....